Pages

Diberdayakan oleh Blogger.

Selasa, 14 Mei 2013

Keuntungan Menanggulangi Abrasi Pantai


Keuntungan Menanggulangi Abrasi Pantai

Keuntungan-keuntungan tersebut antara lain:
1. Menjaga kestabilan garis pantai,
2. Menahan atau menyerap tiupan angin laut yang kencang,
3. Dapat mengurangi resiko dampak dari tsunami,
4. Membantu proses pengendapan lumpur sehingga kualitas air laut lebih terjaga dari endapan lumpur erosi,
5. Menghasilkan oksigen yang bermanfaat bagi manusia, hewan, dan tumbuhan,
6. Mengurangi polusi, baik udara maupun air.
7. Sumber plasma nutfah,
8. Menjaga keseimbangan alam,
9. Sebagai habitat alami makhluk hidup seperti burung, kepiting, dan lain sebagainya.
Beberapa hal di atas merupakan sebagian dari berbagai keuntungan yang dapat diperoleh dari penanaman hutan bakau dalam usaha mencegah atau mengatasi abrasi. Selain itu pemerintah tidak perlu lagi berulang kali membangun pemecah gelombang sehingga dapat menghemat pengeluaran dan dapat mengalokasikan dana untuk keperluan-keperluan lain (tentunya yang berguna untuk masyarakat).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Blogger news

http://ak.imgfarm.com/images/cursormania/files/25/12975a.gif

Blogroll

http://ak.imgfarm.com/images/cursormania/files/25/12975a.gif

About